Bertepatan dengan hari Pendidikan Nasional, Jurusan Sosiologi Rabu (02/05), bertempat di Ruang Rapat Jurusan melaksanakan serah terima Ketua Laboratorium Jurusan. Hal ini terkait dengan terbitnya Keputusan Rektor Universitas Jenderal Soedirman Nomor: 120/UN23/KP.02.02/2018 tanggal 17 januari 2018 tentang pengangkatan pengelola laboratorium komputer dan laboratorium jurusan pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jenderal Soedirman. Hariyadi,…
Read MoreProgram Studi Magister Sosiologi menyelenggarakan Kuliah Umum selama 2 hari dengan tema “Eksklusi Sosial: Pendidikan, Perempuan, Dan Gender”, di Ruang Sidang FISIP, Jumat (6/4) dan Sabtu (7/4) dengan tema “Dampak Globalisasi terhadap Sistem dan Proses Pendidikan”. Kuliah umum ini menghadirkan Narasumber Dr. Subi Sudarto (Kasi Pendidikan Berkelanjutan, Direktorat Bindiktara, Ditjen PAUD dan DIKMAS, Kemdikbud RI)…
Read MoreBertempat di Aula FISIP Unsoed Senin (02/04), Jurusan Sosiologi bekerjasama dengan CISSReC (Communication and Information System Security Research Center) dan Kertagama Humanus (Journal of Humanities and Social Sciences) adakan Seminar Literasi New Media. Acara yang dihadiri oleh mahasiswa dan dosen di lingkungan FISIP Unsoed ini dkemas dalam format Talkshow, sehingga suasana menjadi sangat komunikatif dan…
Read More