Dalam rangka menyambut awal semester, Dosen Sosiologi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Jendral Soedirman (Unsoed) adakan rapat evaluasi kinerja Jurusan Sosiologi pada hari Rabu (28/12/2022). Rapat evaluasi kinerja ini dilakukan untuk mengetahui apa saja pencapaian selama tahun 2022 serta laporan audit internal untuk S1 dan S2. Sehingga dengan begitu dapat menjaga serta meningkatkan…
Read MoreAkhir-akhir ini, Mixue menjelma sebagai fenomena sosial baru di kalangan masyarakat Indonesia. Gerai es krim yang berasal dari kota Zhenghou, Republik Rakyat China (RRC), ini menjadi perbincangan hangat netizen di media sosial, dibuktikan dengan beredarnya meme dan video review di Instagram dan Tiktok. Produk es krim ini digemari oleh banyak kelompok masyarakat, terutama generasi muda.…
Read MoreMahasiswa menjadi aktor penting dalam upaya pencegahan dan penanganan kekerasan seksual di kampus, merupakan salah satu alasan Riska Widiyanti mahasiswi pascasarjana sosiologi angkatan 2022 untuk bergabung dalam tim satuan tugas (SATGAS) Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (PPKS) UNSOED. Riska menyebut SATGAS PPKS menjadi salah satu upaya untuk mewujudkan lingkungan kampus yang aman, nyaman dan bebas…
Read More